Whitewood – Daftar lengkap nominasi ajang penghargaan bergengsi perfilman Hollywood, Academy Awards 2019 atau lebih dikenal dengan piala Oscar baru saja diumumkan. Film “Roma” dan “The Favourite” memimpin daftar nominasi untuk ajang memasuki tahun penyelenggraan ke-91, masing-masing dengan 10 nominasi. Kedua film tersebut juga dinominasikan untuk kategori film terbaik, bersama...
Inilah Daftar Lengkap Nominasi Piala Oscar 2019
