Velodrome – Nama ponsel ini adalah Sonim XP5 yang memenuhi spesifikasi perangkat militer 810G. Ponsel besutan Verizon ini digadang-gadang cocok untuk dipakai pada kondisi medan yang ekstrem. Bahkan sudah mendapatkan rating sertifikasi IP69. Sonim XP5 ini mampu bertahan di air hingga kedalaman 6,5 kaki selama 30 menit, sebagaimana dilansir...
Sonim XP5, Basic Phone dari Verizon dengan 4G LTE
